MENU
TEMPLATE
JMET merupakan jurnal yang dikelola oleh yayasan Insan Literasi Cendekia (INLIC) Indonesia. Jurnal ini akan memuat hasil penelitian mutakhir (paling lama 2 tahun yang lalu).
Adapun fokus dan scope jurnal meliputi pada bidang management, kewirausahaan, ekonomi, keuangan dan bidang manajemen lainnya yang berhubungan.
Penelitian tersebut harus memenuhi syarat ilmiah baik yang dilakukan oleh individu dosen, dosen secara berkelompok maupun dosen berkolaborasi dengan mahasiswa bimbingannya. Adapun persyaratan agar suatu naskah penelitian dapat dimuat dalam Jurnal ini adalah sebagai berikut:
Diterbitkan oleh :
Yayasan Insan Literasi Cendekia (INLIC) Indonesia
JMET is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.